Wawasan Wiyata Mandala di Sekolah
WAWASAN WIYATA MANDALA
1.
Sekolah
merupakan Wiyatamandala ( Lingkungan Pendidikan ), sehingga tidak boleh
digunakan untuk tujuan-tujuan diluar bidang pendidikan.
2.
Kepala
Sekolah mempunyai wewenang dan tanggung jawab penuh untukmenyelenggarakan
seluruh proses pendidikan dalam lingkungan sekolahnya, yang harus berdasarkan
Pancasila dan bertujuan untuk :
1)
Meningkatkan
ketaqwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa
2)
Meningkatkan
kecerdasan dan keterampilan
3)
Mempertinggi
budi pekerti
4)
Memperkuat
kepribadian
5)
Mempertebal
semangat kebangsaan dan cinta tanah air
3.
Antara
guru dan
4.